Minat dan Bakat
Koordinator Minat dan Bakat ini adalah salah satu cara untuk menggali potensi serta kreatifitas siswa dalam mengembangkan minat dan bakat.
Dari ketentuan diatas dapat disimpulkan bahwa koord Miba berfungsi :
- Untuk menarik minat siswa dan mengembangkan bakatnya.
- Untuk meningkatkan seni kreatifitas siswa.
- Agar sekolah kita dikenal sebagai sekolah yang aktif di bidang seni.
- Untuk memotivasi siswa dalam mengembangkan kreatifitas seni.
- Siswa dapat mecapai prestasi dan keinginannya di bidang seni.
- Dapat menambah wawasan dan pengetahuan siswa di bidang seni dan olah raga.
Sebagai koordinator Miba program kerja yang telah dilakukan dan yang ingin dilakukan ialah :
1.Yang telah dilakukan :
- Diadakannya latihan voly dalam dua kali seminggu tepatnya pada hari rabu dan jumat.
- Diadakannya sparing voly ball
- Mengikuti pertandingan persahabatan
2.Yang ingin dilakukan :
- Mengadakan ekstrakulikuler footsal
- Mengadakan latihan tari khususnya tari tradisional Bali
- Mengadakan karya sastra seni drama
- Membentuk dan mengadakan club Cherleaders
- Mengadakan lomba pembuatan puisi persemester ( diharuskan )
|